
[Lanjut Usia]
Arifah Fajriati Habibillah
  dok mau tanya, jadi kakek saya menderita asam urat dan gagal ginjal. untuk cuci darahnya, mulai rutin 3 minggu belakangan ini. nah saran dari dokter untuk menjaga ginjalnya, konsumsi air mineral (include buah yg berair dan juga kuah di dalam sayur)tidak boleh lebih dari 500 ml. lalu untuk tensi nya juga rendah. saran makanan selain daging kambing apa ya dok? dengan tetap memperhatikan konsumsi air yg tidak boleh lebih dr 500 ml? sekian dok, terimakasih
 
20:02 10/08/2020
Tyas Asri Anindyaningrum, S.Gz., AIFO ahligizi
 
Halo kak, terimakasih sudah bertanya di Dietducate. Saya perlu menggali data lebih dalam ya kak agar saran saya sesuai dengan kondisi kakek.
1. Ada nilai lab Hb atau hemoglobinnya ga ka?
2. cuci darah 1 minggu berapa kali?
3. Berat badan, tinggi badan dan usia kakek berapa?
4. Kemampuan mengunyah bagaimana, baik atau kesulitan karna banyak gigi yg tanggal?
Mohon dijawab ya kak, agar saya bisa merekomendasikan pengaturan makan untuk kakek.
1. Ada nilai lab Hb atau hemoglobinnya ga ka?
2. cuci darah 1 minggu berapa kali?
3. Berat badan, tinggi badan dan usia kakek berapa?
4. Kemampuan mengunyah bagaimana, baik atau kesulitan karna banyak gigi yg tanggal?
Mohon dijawab ya kak, agar saya bisa merekomendasikan pengaturan makan untuk kakek.
 
07:38 11/08/2020