[Mitos atau Fakta ? (HOAX or Not)]
anonim
  Apakah mengonsumsi timun dan minum es saat menstruasi itu dilarang?
 
10:35 23/12/2021
 
Hallo Kak,,, Terimakasih Sudah Bertanya Di Dietducate:
_Larangan untuk mengkonsumsi es atau minuman dingin dan ketimun saat menstruasi merupakan suatu mitos.
Semoga Membantu 🙂
 
11:18 23/12/2021