[Lainnya......]
anonim
  Apakah boleh bagi remaja putri tidak mengkonsumsi tablet tambah darah jika kita rajin mengkonsumsi bayam?
 
14:50 19/01/2022
 
Hallo,,, Terimakasih Sudah Bertanya Di Dietducate:
_jika gizi remaja sudah seimbang maka tablet penambah darah tidak diperlukan. Lain halnya, jika remaja mengalami gizi tidak seimbang ditambah siklus menstruasi, maka tablet penambah darah menjadi perlu.
 
15:35 19/01/2022